IBA MMA Sumbawa, Gelar Coaching Clinik Pelatih Wasit Dan Juri

0
WhatsApp Image 2020-12-13 at 11.09.49

Sumbawa,Ai9news.id- Dalam meningkatkan kwalitas dan penyeragaman tehknik dalam mempersiapkan atlit atlit Cabang Olah Raga IBA MMA , menggelar, Workshop peningkatan kompetensi ,pelatihan beladiri dan Coaching Clinic pelatih wasit dan juri IBA MMA.Kegiatan yang dilaksanakan selama dua hari 11 – 12 Desember 2020,di gedung padepokan GOR Mampis Rungan Sumbawa.

Peserta yang mengikuti adalah para pelatih di Sumbawa jumlahnya 10 org ,dari berbagai club latihan yang ada di sumbawa ,sedang kan pemateri oleh pelatih bersertifikat nasional / lisensi , diantaranya Elya Wibawa, Coach Aef Syaifuddin yg ikut klinik pelatih di jkt Beberapa Minggu lalu,

Ketua Cabor IBA MMA Muhammad Irfan,Sp.MSC ( Epon Gera ) mengungkapkan Tujuan Penyelenggaraan Coaching Clinic pelatih wasit dan juri IBA MMAini untuk penyeragaman teknik para pelatih, yg di bagi 3 kategori : standing fighting, ground fighting dan mixed fighting sehingga kedepan dapat menyiapkan atlit atlit yang mampu berlaga di 3 kategori tsb.

kami ingin mempersiapkan atlit atlit IBA MMA sumbawa menjadi atlit profesional ,Meski baru seumur jagung,namun beberapa atlit yang kami siapkan akan bisa bertanding ditingkat nasional maupun internasional ” Ujar Epon Gera ketua IBA MMA sumbawa

ditambahkan IBA MMA akan bisa dikenal dan menjadi salah satu olah raga yang diminati di kabupaten sumbawa,.*( Ai9)

About The Author

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *